MotoGP : Alex Rins Siap Jalani GP Argentina Setelah Jalani Pemulihan Akibat Cedera
imotorium.com – info resmi masuk ke inbox imotorium dari Team Suzuki Ecstar nih, Alex Rins akhirnya diperbolehkan berangkat ke Sirkuit Termas de Rio Hondo Argentina, setelah menjalani medical check untuk mengevaluasi kondisi fisik setelah mengalami kecelakaan saat berlatih dengan Suzuki RM-Z Motocross, sebagaimana yang dialami Andrea Iannone yang juga mengalami crash saat menjalani race di Qatar.
Alex Rins mendapatkan luka fraktur pada tumit kanannya yang menyebabkan Rins sulit untuk berjalan. namun setelah menjalani perawatan medis dan dalam pengecekan kondisi terakhirnya kemarin, Rins sudah bisa berjalan walau masih harus menahan rasa sakit. Dan memutuskan untuk ikut serta dalam race MotoGP Argentina esok tentunya dibawah pengawasan tim medical MotoGP.
Alex Rins:
“My first race in Qatar had been a very exciting experience and honestly left with me the feeling that it all went too fast and was too short. I can’t wait to experience again all the emotion of MotoGP. The Argentinian circuit is one I like. I believe I will really enjoy the acceleration with the GSX-RR and I’m expecting the straight to seem to be a lot shorter compared to last year’s Moto2. I had this injury while training last week. It’s not a bad injury but will require some time to recover. I really hope it won’t bother me too much with the pain, as I’m excited to continue learning in this class with my Suzuki.”
Andrea Iannone:
“I’m truly happy to get to the second race of the season. I don´t want to hide that I want to redeem myself after the disappointment in Qatar. I think Argentina can be a favourable track for us and I like it very much. It’s technical and fast, and I like this. I hope the track conditions will be good. Usually it has a lot of dirt and takes some time to develop a good grip. I hope this year it will be better.”
Tentunya ini akan membuat harapan Suzuki meraih podium akan jauh lebih besar mengingat potensi Suzuki GSX-RR di race awal GP Qatar kemarin sangat menjanjikan. GSX-RR kini memiliki kemampuan melahap tikungan dan akselerasi yang jauh lebih baik dibanding tahun sebelumnya, yang mana akan semakin membuat kompetitif tim untuk berada sebagai salah satu pemuncak klasemen MotoGP.
Semoga berjaya di Argentina, Suzuki !! (imt)
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
- Meriahnya Puncak HUT FIFGROUP 34th LOCALICIOUS, Nikmati Sajian Kuliner Nusantara
- DAM Meluncurkan New Honda Vario 125, Ban Lebih Lebar!
<
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
- Meriahnya Puncak HUT FIFGROUP 34th LOCALICIOUS, Nikmati Sajian Kuliner Nusantara
- DAM Meluncurkan New Honda Vario 125, Ban Lebih Lebar!
Yang Mau Silahturahmi sama Admin kesini aja :
Email : imotorium@gmail.com
Twitter : @imotorium
Instagram : @imotorium
Facebook : Imotorium FP