Ragam Modifikasi Yamaha R15 2017 ala Livery Honda CBR, Kok Malah Pas Ya??
imotorium.com – Yap, barangkali kemunculan R15 2017 terbaru kemarin banyak mengundang komentar atas tampilannya yang mirip dengan motor supersport keluaran Honda yaitu CBR600RR. Kini om Joe Motoblast yang memang piawai mendesain decal mencoba menuangkan karya renderan livery ala Honda dibody Yamaha R15 v3 tersebut mazbro.
Hasilnya, guratan livery Honda memang terasa lebih plek nempel di Yamaha R15 v3 ini dibanding livery bawaan Yamaha itu sendiri malah. Disini terlampir 3 model yaitu Honda Repsol Livery, Honda Red White Blue (RWB) livery dalam 2 versi yang terdapat pada CBR keluaran tahun 2011-2012 dan 2013-2014.
Itu sih pure pendapat penulis. Memang kalau dilihat konsepnya lebih pas kalo dikasih livery Honda.. tapi balik lagi ini yamaha, jadi cocoknya dikasih livery ala yamaha saja.. kalo ngga ya nanti dicap krisis identitas ridernya.. alias susah move on alias susah berpaling alias FBH tapi ngga dikabulkan keinginannya sama Honda, ekekekekeke.
Semoga bermanfaat. (imt)
<
- All New Honda Scoopy Meluncur Di Jawa Barat, Harga Mulai 20 Jutaan Saja
- Honda Jabar Virtual Expo, Solusi Mudah Membeli Varian Motor Honda
- Bagaimana Belajar Mobil Manual dengan Benar? Begini Tipsnya
- Tekiro Kembali Raih Top Brand Award Untuk Ke-6 Kalinya
- Wisata Unik di Jakarta Era New Normal, Tetap Jaga Jarak Ya!
- Spesifikasi Ninja ZX-25R 4 Silinder, Harga Mulai 96 Jutaan
- Berikut Tips Aman Membeli Mobil Bekas
- Tips Riding Sehat Pasca Normal Baru
- Tarif Baru Bus Doa Ibu, Beberapa Trayek Sudah Kembali Beroperasi
- Tarif Baru Bus Primajasa, Kembali Beroperasi 8 Juni 2020 Besok
- Ramai Pengguna Radiator Suzuki GSX 150 Untuk Honda Sonic 150R
- AUTO2000 Radio Dalam, Beli Atau Servis Mobil Kesayangan Semua Bisa!
- Cara Tepat Dapat Harga Mobil Bekas Toyota Murah dengan Kualitas Terbaik
- Tips Merawat Jaket Motor Supaya Tetap Oke
- Semoga Keadaan Ini Segera Kembali Normal
Yang Mau Silahturahmi sama Admin kesini aja :
Email : imotorium@gmail.com
Twitter : @imotorium
Instagram : @imotorium
Facebook : Imotorium FP
Mantap klo deltabox dan swing arm di labur warna silver.