Daihatsu Siap Hadirkan Mobil Niaga Terbaru, Sang Adik GranMax.. Hi(jet)-Max !!!
imotorium.com – Cukup lama sudah mendengar nama Hijet yang memang identik dengan mobil niaga berkapasitas mesin kecil andalan daihatsu sejak era 1970-an yang mana masuk 1990-an berganti nama jadi zebra kemudian espass dan akhirnya pada pertengahan 2000-an hingga saat ini menjadi Granmax. Namun agenda besar untuk melengkapi line – up kendaraan niaga Daihatsu terus berjalan salah satunya adalah melahirkan kembali sang legenda.. Hijet.
Tentu saja karena akan menjadi adik dari GranMax, maka Hijet ini akan mengadopsi mesin berkapasitas 1000 cc, yang bisa jadi identik dengan mesin yang diboyong oleh Ayla. Tidak heran kenapa Daihatsu mengambil langkah tersebut karena pasar untuk mobil niaga saat ini masih sangat menggiurkan.. Konsumen di segmen ini tentu membutuhkan mobil yang reliable, irit, dan sanggup diajak kemana – mana tanpa harus mengeluarkan biaya besar untuk maintenance rutin.
Bila ditelisik sebenarnya Astra Daihatsu Motor tidak harus banyak mengeluarkan biaya untuk RnD karena di Jepang sendiri Hijet eksis.. dengan mesin yang kecil tentunya dan masih segolongan dengan Kei-Car lainnya. Namun kita sama – sama tau bahwa mesin 660 cc disini akan tidak berarti apa – apa alias kurang dilirik alias tidak laku.. Karena selera orang kita yang minimal mobil itu yah 1000-cc lah.. walau angka 1000 cc itu pembulatan dari kapasitas 980 – sekian cc. Lebih sedikit bertenaga dibanding 660 cc tentunya.. pas untuk diisi barang sampai overload sebagaimana kebiasaan orang kita lagi – lagi.
Masalah Harga ?
Tentu saja akan dibawah harga dari GranMax saat ini.. konon kabarnya akan dilego mulai Rp 80 jutaan .. tanggal peluncuran masih dirahasiakan hingga saat ini, bisa jadi semester awal 2017 sebelum IIMS atau malah pas IIMS.. Bakal laku? ya kalau di Indonesia apa sih yang ngga selama bisa nyicil alias ada leasing.. apalagi brandingnya udah kuat kek Daihatsu.. bakal populer ini mah kalau udah launching nanti.. mayan Suzuki Carry 1000 cc yang masih seliweran dijalan sebagai angkot ada temannya.. yang lebih muda.
Semoga berguna. (imt)
foto : serayamotor, google
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
- Meriahnya Puncak HUT FIFGROUP 34th LOCALICIOUS, Nikmati Sajian Kuliner Nusantara
- DAM Meluncurkan New Honda Vario 125, Ban Lebih Lebar!
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
- Meriahnya Puncak HUT FIFGROUP 34th LOCALICIOUS, Nikmati Sajian Kuliner Nusantara
- DAM Meluncurkan New Honda Vario 125, Ban Lebih Lebar!
Yang Mau Silahturahmi sama Admin kesini aja :
Email : imotorium@gmail.com
Twitter : @imotorium
Instagram : @imotorium
Facebook : Imotorium FP
Bakal laris nih kayak Grand max
Hijet reborn kah
betul mbah 😀
wah alfie bakalan meuli ieu mah buat gantiin kolbak dirumah wjwjwjwjwjw
http://warungasep.net/2016/10/20/galeri-foto-dan-spesifikasi-suzuki-gsx-250r-2017-livery-motogp/
jual tahu buleud :v
ah teu bahas deui telolet hahahahahahaa
uih heula :'(
Wihhhh hijet lahir lagii
nama besar hijet lebih menarik dibanding granmax
Ckep nih buat bawa sayuran..
http://sebarkan.org/2016/10/23/dianggap-jadul-perempuan-ini-bagikan-iphone-7-baru-secara-gratis
yang penting tahan banting :p
Hihihi..setrongg..
kirain hijet mini bus nya,
coba hijet reborn dengan fitur seadanya aja, minimal ac ada.
fitur yg lain ga terlalu penting, yg di sasar market paling bawah, kalau harga bisa di 60 jt an yakin peminatnya tetep ada.
itu dia, memang mobil niaga ya lebih mementingkan fungsional dibanding gimmick2 yang ngga perlu.. tp ya itu kadang susah juga bikin orang percaya mobil murah itu = mobil yang berkualitas.
padahal kalo gak salah grand max pick-up dan blind van masih jadi market leader kendaraan komersil (angkut) saat ini kan? (CMIIW)
kalo hijet reborn ini lahir apa malah nggak menggerogoti market tsb?