Terkuak, Inilah Rupa Honda Supra X 150 Alias Honda Winner 150 Di Vietnam (Galeri Foto)
Readers, kabar yang hot setelah kemarin teaser yang disuguhkan oleh blog – blog tenar macantua dan kobayogas seputar Honda Supra X 150, sekarang sudah tampak jelas di Vietnam. Rilis dengan nama Honda Winner 150, bebek berkubikasi besar ini layaknya menjadi penantang terkuat Yamaha MX – King 150.
Honda Winner 150 / Supra X 150
Terpantau langsung di Vietnam, model Honda Supra X 150 / Honda Winner 150 ini benar – benar fresh. Desainnya ramping dan sekilas desain garis bodynya mengingatkan pada Honda Blade 110 generasi awal. Berikut spesifikasi yang diterjemahkan langsung 😀
- Spesifikasi Honda Winner 150:
– Berat 122 kg
– Panjang x Lebar x Tinggi 2.025 x 725 x 1.102 mm
– Jarak Axle 1.276 mm
– Ketinggian seat 780mm
– Ground clearance 167 mm
– 4,5 liter kapasitas tangki bensin
– Ban depan / belakang Sebelumnya: 90 / 80-17M / C 46p Setelah: 120 / 70-17M / C 58P
– Suspensi depan teleskopik, shock hidrolik absorber
– Monoshock
– Tipe mesin PGM-FI, 4-stroke, DOHC, silinder tunggal, 6 speed, liquid cooled
– Kapasitas 149,1 cm3 silinder
– Diameter Bore x Stroke = 57,3 x 57,8 mm
– Rasio kompresi 11.3: 1
– Tenaga maksimum 11,5kW / 9000 rpm
– Torsi maksimum 13,5Nm / 6500 rpm
– Kapasitas oli mesin 1,1 liter (periodik) dan 1,3 liter (keseluruhan)
– Electric Starter
– Transmisi 6 Speed
Untuk performa sepertinya hanya selisih sedikit dengan Honda Sonic 150 R. Desain mesin yang near square ini tentu saja menjanjikan power yang baik dari putaran bawah hingga atas. Hanya sekarang tinggal menunggu waktu kapan akan dirilis di Indonesia sebagai Honda Supra X 150 R ,tentu akan semakin kobong nih market share bebek high power.. .
Galeri Foto Lengkap Honda Winner 150 : (klik untuk memperbesar)
Contact me :
- Twitter : @imotorium
Facebook : Imotorium Fansfage - Email : redaksi@imotorium.com
- Youtube : Imotorium TV
foto : Tinhte.vn & Autodaily.vn
- Scoopy Terbaru MY 2025 Meluncur Di Jawa Barat, Berikut Harga OTR nya
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
- Meriahnya Puncak HUT FIFGROUP 34th LOCALICIOUS, Nikmati Sajian Kuliner Nusantara
- Scoopy Terbaru MY 2025 Meluncur Di Jawa Barat, Berikut Harga OTR nya
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
- Meriahnya Puncak HUT FIFGROUP 34th LOCALICIOUS, Nikmati Sajian Kuliner Nusantara
Yang Mau Silahturahmi sama Admin kesini aja :
Email : imotorium@gmail.com
Twitter : @imotorium
Instagram : @imotorium
Facebook : Imotorium FP
duluan vietkong yak….
http://thegreenblog.net/2016/04/07/driver-gojek-tabrak-penjambret-demi-menolong-penumpangnya/
AHM masih atur schedule.. paling dimepetin ke lebaran keknya 😛
Kirain nelorin di Indonesia duluan..
Ibu kandung kok tega ya jual keperawanan anaknya dengan harga murah!! http://tinyurl.com/hdsc63e
perkiraanku sih plan mereka di indonesia dekat bulan ramadhan..
Lama juga ya..
tapi kalo udah begini ya bisa maju cepat XD
Hihihi..klo kelamaan kadung basi..
Josssssss
http://ru88ercookie.com/2016/04/07/honda-winner-150-resmi-launching-di-vietnam-supra-x-150-r-indonesia-tinggal-menunggu-waktu/
teu bahas telolet 😆
sekali kali coy
Keren ya om..
http://thegreenblog.net/2016/04/07/driver-gojek-tabrak-penjambret-demi-menolong-penumpangnya/?preview=true
calon bebek tengil di jalanan 😎
Wakakak
muka’a culun
Pingback: Ngabuburit Seru Keliling Jakarta Bersama All New Honda Supra GTR 150 | imotorium