Suzuki Hayabusa "Made in India" Siap Dipasarkan, Harga Lebih Murah 40 Juta Rupiah
imotorium.com – “Made in India” acha-acha nehi – nehi sambil geleng – geleng sang hayabusa yang terkenal sebagai “world fastest production motorcycle” pasca dirilis pada awal 2000-an memang bisa dibilang salah satu produk suzuki paling laris dan masuk jajaran top of the line dari seluruh line up produk Suzuki Motorcycle. Berkat kelebihannya ini Suzuki pun memutuskan merakit Hayabusa di India selain di Jepang sebagai HQ dari Suzuki Motorcycle.
indianautosblog dalam rilisnya menjelaskan bahwa Suzuki Hayabusa rakitan India ini secara spesifikasi hampir tidak ada perbedaan sama sekali dengan versi rakitan Jepang. Hanya market di India yang lumayan prospek bagi Suzuki membuat Suzuki menghadirkan versi lokal dari Hayabusa untuk pasar India. Berkat diproduksi secara lokal Harga Suzuki Hayabusa pun turun hingga 200.000 rupee atau sama dengan 40 juta rupiah.
Kini Hayabusa di India dijual seharga 1.357.153 rupee atau setara 265 jutaan rupiah.. tentu sangat menarik sekali karena turun lumayan drastis, sebagai informasi saat ini harga Suzuki Hayabusa GSX1300R di Indonesia seharga 399 juta rupiah.. nyaris 400 juta.. mayan jauh juga selisihnya bisa beli 1 mobil LCGC.
Dan kabarnya tidak akan terhenti di Hayabusa saja.. Suzuki pun akan memproduksi Sportbike – Superbike lainnya di India guna bisa merebut hati pasar dengan harga yang lebih murah berkat produksi lokal.. Suzuki Indonesia kapan ya dipercaya bikin motor superbike untuk pasar lokal.. Nunggu ae sing sabar mz :mrgreen:.
semoga berguna. (imt)
foto : autocar india
- Anak Muda!! Ayo Bangun Karier di Otomotif dengan Ikut Tekiro Mechanic Competition 2025
- Scoopy Terbaru MY 2025 Meluncur Di Jawa Barat, Berikut Harga OTR nya
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
- Anak Muda!! Ayo Bangun Karier di Otomotif dengan Ikut Tekiro Mechanic Competition 2025
- Scoopy Terbaru MY 2025 Meluncur Di Jawa Barat, Berikut Harga OTR nya
- AHM Hadirkan New Honda Scoopy 2025, Banyak Yang Berubah
- Impresi Pertama Mencoba Honda BeAT Street 2024, Pake Velg 12 Inch!
- All New Honda BeAT Hadir Di Bandung, Berikut Harganya
- Honda Rebel 1100 : AHM Rilis Di Indonesia, Harga Dibawah 400 Jutaan!
- Harga Dan Spesifikasi Yamaha All New Nmax Neo & Nmax Turbo
- Miyor, Pendobrak Tradisi Bus Sumbar Yang Diluar Nalar
- All New Honda Beat 2024, Spesifikasi & Harga OTR Launching Terbaru
- Ayo Ke FIFGROUP 35th LOCALICIOUS. Bisa Kulineran, Nonton Konser, dan Cari Kerja di Satu Tempat.
- Kini AHM Hadirkan Layanan Cek Rangka eSAF di AHASS Terdekat
- Perkakas Otomotif Unggulan Tekiro Tools Hadir Di GIIAS 2023
- Review Ban Motor Ascendo Mesh Max Di Honda BeAT
- Jajaran Motor Baru Honda Siap Ramaikan GIIAS 2023
- Owning Experience: 6 Tahun Suzuki GSX-S150 2017
Yang Mau Silahturahmi sama Admin kesini aja :
Email : imotorium@gmail.com
Twitter : @imotorium
Instagram : @imotorium
Facebook : Imotorium FP
wow….masih tetap mihil, xiiixixix 😆
Masih mahal yak..?
http://sebarkan.org/2016/11/01/kenakan-kostum-kaonashi-untuk-halloween-gadis-imut-ini-mendadak-viral
Penting kualitas gak ikut turun
https://motomazine.com/2016/11/01/sirkuit-jakabaring-palembang-siap-tatap-motogp-2018-dan-bahkan-f1/
Kl india, bisalah dipercaya